Menampilkan 1-10 dari 118 hasil Tampilan
Cat Samurai 2K06 Silver Grey Pilok Pylok Pilox Cat Epoxy Metal Primer
29%
Rp 239.000
Rp 334.600
SUMBER REZEKI OTO SHOP
Jakarta Selatan
Cat Semprot Pylox Pilox Samurai Dasar Primer Epoxy Surfacer UCH210
Rp 46.900
Varia Store ID
Semarang
Diton Premium 9120 Cat Dasar Epoxy Pilox Pylok Pylox Cat Semprot
Rp 116.000
JDO_02
Kab. Bekasi
(EPOXY) 2K04 - SAMURAI PAINT Cat semprot/Pilox/Aerosol/Spray Paint
Rp 122.900
Samuraipaint Official Store
Jakarta Barat
Gratis Ongkir Pilox Samurai Cat Dasar Epoxy Pylox Pilok Uc
35%
Rp 135.600
Rp 208.500
Old Town Alexandria
Depok
Pilox RJ Epoxy (Cat Dasar) Cat Semprot 400cc
36%
Rp 88.000
Rp 138.000
Taylaa Shop
Kab. Bekasi
Pilox RJ London Acrylic Epoxy (300 cc)
5%
Rp 26.500
Rp 28.000
TB ASIA JAYA
Jakarta Timur
Pilox Samurai Cat Dasar Epoxy Pylox Pilok UC
Rp 49.000
ACC MARKET
Kab. Bekasi
Samurai Paint Cat Dasar Pilox Epoxy Surfacer Grey Abu-Abu 2K04 400 ml
Rp 116.900
Varia Store ID
Semarang
Samurai Paint Cat Dasar Pilox Epoxy Surfacer Grey Abu-Abu 2K04P 300 ml
Rp 96.900
Varia Store ID
Semarang
Samurai Paint Pilox Epoxy Metal Primer Red Oxide 2K05 400 ml Aerosol
Rp 116.900
Varia Store ID
Semarang
Samurai Paint Pilox Epoxy Truck Bed Silver Kulit Jeruk 2K07S 400 ml
Rp 116.900
Varia Store ID
Semarang

Jual Pilox Epoxy Murah Online Terbaik & Terlengkap


Pilox Epoxy adalah cat semprot dari merek Pilox yang memiliki basis epoxy. Epoxy adalah jenis resin yang dikenal karena kekuatan dan ketahanannya. Cat jenis ini biasanya digunakan untuk aplikasi yang memerlukan lapisan cat yang tahan lama, tahan terhadap bahan kimia, dan tahan terhadap abrasi, seperti pada pelapisan lantai industri atau peralatan berat.


Keunggulan Pilox Epoxy


Sebenarnya cat semprot banyak dipilih masyarakat sebab cat tersebut dapat diaplikasikan dengan mudah. Jika memakai cat biasa, umumnya memerlukan waktu cukup lama dengan hasil yang kurang tebal dan merata pada sebagian samping atau sisinya saja. Lain halnya dengan jenis cat semprot seperti pilox epoxy ini, sebab anda hanya perlu menyemprotkan cat saja, dan secara praktis membuat permukaan benda yang akan dicat lebih indah.


Akan tetapi, jangan asal menyemprotkannya karena dapat membuat hasilnya tidak merata. Mungkin selama ini, sebagian ada yang belum mengetahui kegunaan dari pilox epoxy. Epoxy mempunyai fungsi ganda, yakni sebagai tumpuan dari cat finishing agar melekat di atas permukaan cat dasar.


Tentu saja hal tersebut membuat cat ini dapat mengikat ganda, baik antara cat dasar, metal dan juga cat finishing. Tidak hanya dijadikan cat dasar otomotif saja, tetapi cat epoxy dapat anda terapkan untuk pabrik kimia, konstruksi pada pabrik baja dan jenis konstruksi yang lainnya. Sebab cat ini memang memiliki daya tahan baik untuk karat.


Sehingga dengan memakai cat ini, maka media atau benda yang anda cat menjadi lebih indah. Agar semakin yakin memakai cat epoxy, di bawah ini ada beberapa keunggulan menggunakan cat semprot ini. Berikut ulasannya:


Pemakaian lebih Hemat


Aplikasi cat semprot biasanya dipilih mengingat bisa menghemat penggunaan pemakaian cat. Banyak orang yang menganggap jika cat semprot habis lebih cepat padahal kondisi ini dikarenakan oleh penggunaan cat yang kurang tepat.


Pilox epoxy biasanya menggunakan nosel semprot dengan penggunaan teknologi khusus, dengan demikian setiap tekanan pada nosel menjadi lebih optimal, serta hanya sedikit cat saja yang terbuang ketika menyemprotkan.


Penggunaan cat pilox yang tepat harus disemprotkan pada jarak sekitar 15 cm sehingga tidak perlu lagi khawatir cat akan bertumpuk.


Tidak Mudah Retak


Cat pylox menggunakan acrylic resin membuat cat tersebut tidak gampang pecah saat sudah mengering walaupun bersentuhan dengan permukaan lainnya. Pada bagian yang sensitif, anda bisa menjadi lebih aman serta dapat terbebas dari rentakan.


Dapat Mengatasi Bekas Goresan


Biasanya cat epoxy memakai bahan yang anda gunakan di permukaan plastik, karena itu cat tersebut dapat digunakan untuk menutupi goresan. Cat semprot yang menutupi bekas goresan pada permukaan tentu saja menjadi lebih baik dalam menutupi goresan, serta membuatnya tidak gampang muncul kembali.


Langkah Cara Mengecat Menggunakan Pilox Epoxy


Ada beberapa langkah yang dapat anda ikuti untuk melakukan pengecatan dengan pilox epoxy, berikut ini:


Silakan bersihkan media atau permukaan yang ingin dicat agar terbebas dari debu atau kotoran. Setelah itu, amplas bagian permukaan media. Proses pengamplasan merupakan bagian yang tidak terlewatkan sebab pengamplasan bisa membuat hasilnya lebih halus dan bagus.


Setelah itu, cuci bersih permukaan yang ingin dicat dan dikeringkan. Selanjutnya tutup permukaan tertentu yang tidak mau terkena cat memakai kertas dengan rapat. Lalu, aplikasikan cat dengan menyemprotkannya ke bagian yang harus anda cat. Agar hasilnya merata, alangkah baiknya semprot cat tersebut tipis-tipis sampai merata terlebih dahulu. Jangan menyemprotkan cat tebal secara langsung karena hasilnya bisa kurang halus.


Jika cat telah merata, alangkah baiknya langsung keringkan cat di bawah paparan cahaya matahari. Apabila cat telah mengering, selanjutnya lapisi dengan cara semprotkan cat warna epoxy lainnya sesuai dengan keinginan. Selanjutnya keringkan cat sampai mengering sempurna.


Dapatkan Pilox Epoxy Terbaik di UKUR


UKUR merupakan marketplace toko bahan bangunan online di Indonesia yang jual Pilox Epoxy berkualitas dari berbagai jenis. Temukan tipe atau model Pilox Epoxy yang tepat dan nikmati kemudahan belanja produk berkualitas di UKUR.


Aneka pilihan produk Epoxy seperti Lem Epoxy, Cat Semprot Epoxy, Cat Dasar Epoxy, dan Pilox Epoxy terbaik sesuai keinginan Anda tersedia lengkap disini. Semua produk dijamin siap memenuhi kebutuhan anda. Belanja di UKUR juga ada banyak promo dan diskon, pasti hemat beli Pilox Epoxy online di UKUR.


Nikmati beberapa keuntungan beli Pilox Epoxy online di UKUR berikut ini:


• Banyak pilihan jenis dan tipe

• Mudah menemukan Pilox Epoxy murah berkualitas

• Promo dan diskon bikin anda lebih hemat

• Pengiriman cepat dan mudah

• Bisa cicil 0% dari berbagai bank

• Produk bergaransi


Yuk cek produk Pilox Epoxy yang ada. Nikmati murah dan praktisnya belanja di UKUR.


FAQ - Pertanyaan Umum Seputar Pilox Epoxy


Berikut pertanyaan umum seputar pilox epoxy yang berhasil kami rangkum, berikut ini:


Untuk Apa Pilox Epoxy?

Epoxy merupakan cat dasar untuk memperkuat cat yang baru. Selanjutnya cat baru ini dapat menempel sempurna. Akan tetapi, tanpa memakai epoxy maka penempelan cat yang baru pada bodi kendaraan tidak dapat berjalan baik.


Berapa Lama Epoxy Pilox Kering?

Biasanya epoxy memerlukan waktu selama 6-24 jam untuk sampai mengering, serta dapat diinjak orang.


Apa Kelebihan Memakai Cat Epoxy?

Ada beberapa kelebihan memakai cat epoxy, antara lain lebih hemat biaya, memiliki daya tahan yang tinggi, memiliki tampilan berkilau mewah, perawatan mudah, meminimalisir risiko listrik statis, dan proses pegaplikasiannya lebih mudah.


Apakah Epoxy dapat Diaplikasikan Untuk Besi?

Cat epoxy logam atau besi adalah jenis cat pelapis dasar untuk menjadikan permukaan pada logam lebih keras, karenanya cat dapat melekat dengan sempurna.


Kenapa Cat Epoxy Mengelupas?

Proses pengelupasan pada cat epoxy tiba-tiba, umumnya disebabkan oleh aplikasi kurang tepat, kualitas kurang baik dan aplikasi yang buruk.

Cat Samurai 2K06 Silver Grey Pilok Pylok Pilox Cat Epoxy Metal Primer Rp 334.600
Cat Semprot Pylox Pilox Samurai Dasar Primer Epoxy Surfacer UCH210 Rp 46.900
Diton Premium 9120 Cat Dasar Epoxy Pilox Pylok Pylox Cat Semprot Rp 116.000
(EPOXY) 2K04 - SAMURAI PAINT Cat semprot/Pilox/Aerosol/Spray Paint Rp 122.900
Gratis Ongkir Pilox Samurai Cat Dasar Epoxy Pylox Pilok Uc Rp 208.500
Pilox RJ Epoxy (Cat Dasar) Cat Semprot 400cc Rp 138.000
Pilox RJ London Acrylic Epoxy (300 cc) Rp 28.000
Pilox Samurai Cat Dasar Epoxy Pylox Pilok UC Rp 49.000
Samurai Paint Cat Dasar Pilox Epoxy Surfacer Grey Abu-Abu 2K04 400 ml Rp 116.900
Samurai Paint Cat Dasar Pilox Epoxy Surfacer Grey Abu-Abu 2K04P 300 ml Rp 96.900
Samurai Paint Pilox Epoxy Metal Primer Red Oxide 2K05 400 ml Aerosol Rp 116.900
Samurai Paint Pilox Epoxy Truck Bed Silver Kulit Jeruk 2K07S 400 ml Rp 116.900